Depot container adalah wilayah atau tempat yang ada di pelabuhan yang digunakan untuk menyimpan container dengan dilakukan proses pengeluaran, penerimaan, perawatan dan perbaikan terhadap container kosong.
Sebuah depot container harus memenuhi persyaratan dari asosiasi depo container/ASDEKI, pemerintah, dan pemilik container.
Pengertian dari Kontainer Depot adalah Adalah :
suatu perusahaan yang bergerak dibidang jasa yang digunakan untuk menyimpan kontainer dengan dilakukan proses perawatan dan perbaikan terhadap kontainer tersebut.
suatu perusahaan yang bergerak dibidang jasa yang digunakan untuk menyimpan kontainer dengan dilakukan proses perawatan dan perbaikan terhadap kontainer tersebut.
(Sumber : ferypolimarin.wordpress.com)